Terangnya Dunia Tak Dapat Dipandanginya
Indahnya Dunia Tak Dapat Dinikmatinya
Terang Bagi Orang, Gelap Bagi Dia
Indah Bagi Orang, Suram Bagi Dia
Tanpa Penglihatan Dihalani Hidup Ini
Tongkat Yang Di Tangan Menjadi Teman..
Read »
Dimana-mana Di Belahan Muka Bumi Ini
Terdengar Suara Genderang Perang Silih Berganti
Dimana-mana Di Belahan Muka Bumi Ini
Teramat Banyaknya Bergelimpangan Manusia Mati
Itu Karena Nafsu Serakah
Manusia Yang Ingin Berkua..
Read »
Jadi Orang Jangan Pemarah
Salah Sedikit Naik Darah
Kalau Kita Jadi Pemarah
Teman Jauh Rejeki Susah
Lebih Baik Jadi Peramah
Salah Sedikit Maafkanlah
Kalau Kita Jadi Peramah
Teman Banyak Rejeki Mudah
Banyak Ruginya..
Read »
Katanya Enak Menjadi Bujangan
Kemana-mana Tiada Yang Larang
Hidup Terasa Ringan Tanpa Beban
Uang Belanja Tak Jadi Pikiran
Oh Bujangan (bujangan)
Bujangan (bujangan)
Bujangan (bujangan)
Bujangan (bujangan)
Enaknya..
Read »