Dia Camelia
Puisi Dan Pelitamu
Kau Sejuk Seperti Titik Embun Membasahi Daun Jambu
Di Pinggir Kali Yang Bening
Sayap-saayapmu Kecil Lincah Berkeping
Seperti Burung Camar
Terbang Mencari Tiang Sampah
Tempat Berpijak Ka..
Read »
*
Kemarin Aku Melupakanmu
Kemarin Aku Tak Ingat Kamu
Namun Engkau Tersenyum
Dan Kini Sampai Akhir Hidupku
Ku Mohon Jangan Tinggalkan Aku
Selalu Dekat Dengamu
Engkaulah Segalanya
Rasa Sesal Tak Pernah Datang Di Awa..
Read »
Geriapnya Seperti Sejuta Bintang
Pancaran Matamu Bening Cemerlang
Aku Pun Terkesima, Hilanglah Kata-kata,
Degup Jantungku Menggelegak,
Gelora Cinta Pun Deras Mengalir Tak Terbendung
Semburatnya Seperti Cipratan Embun..
Read »
Dalam Kepekatan Mimpiku
Wajahmu Tersembunyi
Alam Semesta, Matahari, Bintang, Rembulan
Semua Datang Sujud Buatmu
Menikam Cinta Paling Dalam
Du Du Du Du Du Du Du
Du Du Du Du Du
Dari Sudut Manakah Gerangan
Aku Dapat Sege..
Read »
Dengar Suara Angin Berdesau Semilir
Menyentuh Legam Lenganku Telanjang
Tengah Duduk Menunggu Fajar
Semburat Sinar Merah Matahari
Lihat Pucuk-pucuk Daunan Melambai
Berbagai Kenangan Silih Berganti
Mengisi Jiwa, Menguak..
Read »
Warna Dalam Gugusan Alis Mata
Sering Terbaca Menyesatkan
Sementara Di Dalam Bergejolak,
Di Luarnya Justru Seperti Bisu
Biru Membersitkan Kasih Yang Tulus
Kadang Ditafsirkan Keliru
Pergumulan Yang Sengit Dengan Hidup..
Read »
Biarlah Aku Buang Di Tengah Lautan
Kerinduan Yang Bergelora Memecahkan Kepala
Semoga Terhempas Gelombang Dan Berhenti Mengejarku
Bahkan Pernah Kucuri Sehelai Rambutnya
Aku Tanam Di Depan Pintu Jelas Ada Maksudnya
Setiap..
Read »
Coba Diam Sejenak, Amati Suara Angin
Barangkali Di Sana Ada Yang Engkau Cari
Coba Dekapkan Wajahmu Di Bawah Sinar Lampu
Tak Perlu Kau Katakan, Rindumu Telah Terbaca Ho..
Tumpahkanlah Lewat Nyanyian
Salah Satu Cara Untuk..
Read »
Coba Diam Sejenak, Amati Suara Angin
Barangkali Di Sana Ada Yang Engkau Cari
Coba Dekapkan Wajahmu Di Bawah Sinar Lampu
Tak Perlu Kau Katakan, Rindumu Telah Terbaca Ho..
Tumpahkanlah Lewat Nyanyian
Salah Satu Cara Untuk..
Read »
Berjalan Diam-diam Ternyata Banyak Makna
Setiap Sudut Dapat Aku Lihat
Semua Yang Tersembunyi Serta Merta Kubuka
Kotor Berdebu, Kumuh Dan Kusam
Seperti Apa Adanya
Angin Menampar-nampar Membuatku Terperangah
Aku Terhent..
Read »