Tubuhmu Yang Terbungkuk, Tersandar Lemah
Di Kursi Kayu Tua
Jemari Kurus Terkulai Menggenggam Pena
Engkau Goreskan Sajak
Sisa Rambutmu Perak, Tinggal Segenggam
Terbaca Pahit, Kerasnya Perjalanan
Nampaknya Ingin Kautumpah..
Read »
Istriku, Marilah Kita Tidur
Hari Telah Larut Malam
Lagi Sehari Kita Lewati
Meskipun Nasib Semakin Tak Pasti
Lihat Anak Kita Tertidur Menahankan Lapar
Erat Memeluk Bantal Dingin Pinggiran Jalan
Wajahnya Kurus Pucat, Mata..
Read »
Kabut, Sengajakah Engkau Mewakili Pikiranku
Pekat, Katamu Peralat Menyelimuti Matahari
Aku Dan Semua Yang Ada Di Sekelilingku
Merangkak Menggapai Dalam Kelam
Mendung, Benarkah Pertanda Akan Segera Turun Hujan
Deras, Ag..
Read »
Perjalanan Yang Menakjubkan
Membuka Mata Fikiranku
Angin Laut Menyeret Langkahku Ke Seberang
Aku Ingin Melihat Di Sana,
Di Balik Bukit Yang Tandus
Perjalanan Yang Menggetarkan
Menggugah Hati Nuraniku
Seorang Bocah Me..
Read »
Dari Pintu Ke Pintu
Kucoba Tawarkan Nama
Demi Terhenti Tangis Anakku
Dan Keluh Ibunya
Tetapi Nampaknya Semua Mata
Memandangku Curiga
Seakan Hendak Telanjangi
Dan Kulit Jiwaku
Apakah Buku Diri Ini Selalu Hitam Pekat
A..
Read »
1.
Atau Langit Yang Enggan Terbuka?
Atau Rembulan Yang Belum Purnama?
Atau Matahari Yang Masih Menutup Mata?
Atau Gerhana Yang Selalu Bertahta?
Atau Bumi Yang Tersesat Jalannya?
Ke Rumah Para Nabi Memulai. 4x
2.
Ber..
Read »
Kuketuk Pintu Itu Beribu Kali
Tak Juga Jawaban Diberi
Kugedor Pintu Itu Berjuta Kali
Tak Juga Kau Peduli.
Bermilyar Kali Kita Mencoba Bertegur Sapa
Bermilyar Kali Kita Mencoba Tukar Bicara
Tapi Pintumu Tetap Tak Terbu..
Read »
Karena Tiap Kata Kamu Rampok Maknanya
Karena Tiap Bahasa Kamu Preteli Pengertiannya
Karena Tiap Tanda Kamu Kubur Isyaratnya
Maka Kami Memilih Lupa!
Karena Tiap Pikiran Kamu Perdayai Bentuknya
Karena Tiap Mimpi Kamu Kur..
Read »
Kukira Kau Yang Kutunggu
Kukira Kau Yang Kurindu
Ternyata Kau Juga Penipu
Ternyata Kau Juga Pemalsu
Dulu Musuhku Satu
Kini Musuhku Beribu
Dulu Kutahu Musuhku
Kini Musuhku Tak Tentu
Ya Allah, Terbakar Bumimu
Ya Ra..
Read »
Pernah Kucoba Untuk Melupakan Kamu
Dalam Setiap Renunganku
Melupakan Semua Yang Kau Goreskan
Pada Telapak Tanganku
Dan Juga Kucoba Untuk Meyakinkan Fikiranku
Bahwa Sebenarnya Engkau Tak Pernah Ada
Bahwa Bumi Dan Isinya..
Read »