Dari Arah Mana Aku Menyapa
Terhalang Bukit Dinding Berbatu
Irama Lama Membawa Berita
Ceritanya Tak Semerdu Dulu
Tetabuhan Gendangmu Bertalu
Merayapi Tebing Gaungnya Bergema
Menangkap Keluhmu Kisahnya Rindu
Dendangmu..
Read »
Menunggu Matahari Terbit Dimusim Hujan
Mendung Menjadi Teman Ada Juga Keindahannya
Butir Embun Yang Ada Di Daun Bagai Intan Berlian
Lebih Riang Ia Berkilauan Karena Matahari Tertutup Awan
Iri Aku Menyaksikan Itu Tapi Ku..
Read »
Kota Adalah Rimba
Belantara Buas
Dari Yang Terbuas.....
Setiap Jengkal Lorong
Dan Pecik Darah
Darah Dari Iri...
Darah Dari Benci
Bahkan Darah Dari Sesuatu
Yang Tak Pasti....
Kota Adalah Rimba Belantara
Liar Dari Y..
Read »
Hitam Warnamu Seperti Malam
Kekar Roda Roda Melingkar
Kau Kereta Lama Parkir Di Stasiun Tua
Dulu Kakekku Pernah Cerita
Dia Banyak Berikan Jasa
Saat Gejolak Perang Melanda Negeri Kita
Kau Kereta Tua Penuh Sembunyikan..
Read »
Katanya Malam Sepi
Ternyata Malam Tak Sepi
Malam Katanya Sama
Ternyata Malam Tak Sama
Didesaku Dikotamu
Memang Ada Malam
Dihatimu Dihatiku
Malam Memang Ada
Namun Malammu Tak Sama Malamku
Namun Hatimu Tak Sama Hat..
Read »
Ini Si Trendy Menari Memuja Diri
Ini Si Trendy Bergaya Pasang Aksi
Hidupnya Penuh Basa-basi
Ingin Dianggap Paling Sexy
Tiap Hari Maunya Di Puji
Hidup Diperbudak Gengsi
Ini Si Trendy Bergaya Babi Ngepet
Ini Si Trendy..
Read »
Sampai Di Mana Aku Tak Tahu
Yang Aku Tahu Terus Melangkah Menerjang Bosan
Banyak Cerita Yang Telah Kita Temui
Pasti Berarti Walau Kadang Tak Peduli
Berkaca Pada Genangan Hujan
Semerbak Harum Bunga-bunga Liar
Senda Gur..
Read »
Go Go Go Goyang
Gaya Travolta Kaum Remaja
Seperti
Mince, Dince, Ance, Luce
Mabok Disko Yang Merajalela Di Ibukota
Lagi Lagi Gengsi Yang Mereka Tonjolkan
Tante Tante Dan Si Om Senang
Tak Mau Ketinggalan
Di Jalanan Pu..
Read »
Sempat Aku Goyah
Sekejap Terjatuh
Didalam Arungi Perjalanan
Pada Kelam Hari
Akupun Bersujud
Nikmati Semuanya Tanpa Tanya
Kucoba Selami
Dalamnya Samudera
Ikuti Gelombang Terjang Karang
Tetap Tak Kudapat
Apa Yan..
Read »
Jika Sepasang Monyet Tidur
Jadi Buyut Moyangku
Jika Buyut Moyangku Tidur
Jadi Kakek Dan Nenekku
Jika Kakek Dan Nenek Tidur
Jadi Ayah Dan Ibu
Dan Jika Ayah Dan Ibu Tidur
Jadi Sebiji Kepala Yaitu Kepalaku
Sedangkan..
Read »