Lirik lagu Almanar Pengabdian
Download aplikasi lirik lagu terlengkap Disini (Android)
 
Hati hati jaga hati
Jangan sampai dia hinggapi
Kerancuan penyimpangan
Aqidah yang kehilangan arti

Kini terkesan sikap memperhambakan
Diri kepada selain Tuhan
Kepada benda tahta dan keinginan
Manusia yang nyaris dipertuhan

Awas jangan berkeyakinan
Selain Tuhan yang menentukan

Tiada pengabdian tiada pemujaan
Pada selain yang Maha kuasa
Tiada pengabdian hamba pada hamba

Reff.
Hanya pada-Mu kami mengabdi
Pernyataan sehari-hari
Hanya pada-Mu kami mengadu
Berkumandang setiap waktu

Rasanya hanya di lisan
Tak mampu menyentuh kalbu
Tak berpengaruh pada prilaku
Kepada benda tahta dan keinginan
Manusia yang nyaris dipertuhan

Awas jangan berkeyakinan
Selain Tuhan yang menentukan

Tiada pengabdian tiada pemujaan
Pada selain yang Maha kuasa
Tiada pengabdian hamba pada hamba

Hanya pada-Mu kami mengabdi
Pernyataan sehari-hari
Hanya pada-Mu kami mengadu
Berkumandang setiap waktu

Rasanya hanya di lisan
Tak mampu menyentuh kalbu
Tak berpengaruh pada prilaku
Tiada pengabdian hamba pada hamba
Download aplikasi lirik lagu terlengkap Disini (Android)


Tags :
lirik lagu Pengabdian Almanar, lirik lagu Almanar Pengabdian, lirik Pengabdian Almanar, lirik Almanar Pengabdian, Kumpulan lirik lagu Almanar terlengkap, Kumpulan lirik lagu Band Pop terlengkap, Kumpulan lirik lagu Band Pop Almanar terlengkap, Download Lirik Lagu Pengabdian Almanar, Chord dan Lirik Lagu Pengabdian Almanar, Terjemahan Lirik Lagu Pengabdian Almanar,Almanar Band Pop - Lirik Lagu Pengabdian, Profil Almanar dan Lagu Pengabdian, Genre Band Pop - Lirik Lagu Pengabdian AlmanarPengabdian
  Almanar   Writed by Admin  81x     Sunday, 15-09-2024
Share :
 
Facebook Twitter Google + Linkedin Instagram